Eurocom, merek laptop yang belum banyak dikenal di Indonesia, menawarkan notebook Core-i7 pertama, dan kali ini menawarkan prosesor tercanggih untuk kelas laptop yaitu Intel core i7-980X Extreme Edition atau Xeon W5680. Untuk versi core i7 sebelumnya nama produknya D900F Phantom i7 dengan layar 17 inch. Selain prosesor yang sangar, tak ketinggalan laptop D900F Phantom i7 ini menyertakan chipshet grafik X58 dengan Nvidia G280 GPU.
Nah versi baru ini lebih sangar yang ditawarkan dengan prosesor Intel core i7-980X Extreme Edition ( 6 core ) atau bisa menggunakan Xeon W5680 disebut Eurocom D900F Panther.
Nah yang satu ini dilengkapi Nvidia Quadro FX OpenGL 1GB dengan memori RAM bisa mencapai 24 GB DDR 3 dan harddisknya 2.6 TB (4 HDD). Fitur lain yang umum Ethernet, HDMI, eSATA, DVi Dual Link ports juga ada.
Ingin tahu harganya? Murah kok hanya…. 3085 USD ( tiga puluh jutaan sajaaa)
Kalau ga percaya, silakan ke www.eurocom.com
Spesifikasi:
0 comments:
Posting Komentar