Nah, bila beberapa waktu lalu firmware terbaru untuk Nokia 5800 XpressMusic sudah rilis, kini Nokia kembali melansir firmware terbaru untuk dua ponsel pintar jagoannya, yakni Nokia X6 dan 5230.
Kedua smartphone Nokia tersebut bakal memperoleh versi terbaru dari browser web sentuhnya (versi 7.2). Selain itu, Ovi maps yang ada dalam kedua perangkat tersebut bakal terintegrasi dengan Lifecasting, yang memungkinkan penggunan dapat berbagi lokasi dengan teman-temannya di
Kelak kedepan, baik Nokia X6 maupun 5230 juga akan mendapat software over-the-air (OTA) dan aplikasi update Flash video fase 3 dan versi terbaru dari Ovi Sync 2.0 dan Ovi music.
Seperti biasanya, proses update firmware tersedia via aplikasi PC: Nokia Software Updater, yang bisa diunduh di http://europe.nokia.com/support/download-software/device-software-update#
1 comments:
info gan..
nokia 5230 udah fw 20.0.005 dan blm hackable
Posting Komentar